Ada Cara Terbaru

Ada cara baru tentang Bisnis Online, Forex, Komputer, Laptop, Sofware, Internet, Tips Kesehatan, Kecantikan, Wanita, Kumpulan berbagai macam resep, lengkap disini.


.
Diberdayakan oleh Blogger.

Besar Dan Panjang

Link

My Ping in TotalPing.com

Pengikut

5 Cara melawan Jerawat


Berikut adalah lima cara mencegah jerawat membandel. Menurut saya memang lebih baik mencegah daripada mengobati, untuk masalah yang satu ini. Karena bekas jerawat seringkali meninggalkan bekas hitam di bagian wajah. Dan susah untuk dihilangkan. Baca Juga 11 Rahasia Untuk Cantik

  • Sering - sering mencuci wajah dengan air hangat

Kotoran sering mengendap pada pori - pori wajah, dan akan timbul menjadi jerawawat jika kita jarang untuk memebersihkanya. Nah dengan mencuci muka dengan air hangat akan membuat pori-pori terbuka untuk sementara, sehingga sabun pembersih Anda dapat membersihkan kulit wajah secara maksimal. Setelah bersih, cucilah muka lagi dengan air dingin, untuk menutup pori-pori kembali.

  • Menyinari kulit dengan sinar matahari

Berikan kulit sinar matahari pagi sehingga sel - sel kulit dapat aktif dengan benar. Biarkan kulit terkena sinar matahari pagi 5 -10 menit setiap hari. Kulit perlu sinar matahari untuk membangunkan kesehatannya sendiri. Penyinaran yang baik dilakukan jam 7 sampai 10 pagi.


  •  Perbanyak mengkomsumsi bawang putih

Bawang putih berfungsi meningkatkan sistem kekebalan tubuh, termasuk kulit. Bawang putih juga dapat menghancurkan bakteri jahat di dalam pori-pori kulit.

  •  Makanan dan polusi

Makanan yang kita konsumsi dan polusi yang sering kita temui setiap hari dapat menjadi racun dan merangsang perkembangan jerawat di kulit. Untuk membuang racun (detoksifikasi) secara alami, perbanyak minum air. Penumpukan racun dalam tubuh akan keluar lewat kencing dan keringat, sehingga dapat mencegah timbulnya jerawat.

  • Olahraga dan tidur yang cukup

Pada saat berolah raga permukaan kulit akan mengeluarkan keringat, pada pengeluaran keringat itulah racun (detoksifikasi) keluar dari dalam tubuh kita. Stres yang Anda alami setiap hari juga akan memicu ketidakseimbangan hormon dan berakhir pada jerawat. Latihan dan tidur yang cukup akan membantu tubuh menstabilkan hormon.






Artikel Terkait Tips Kecantikan

Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Tips Kecantikan dengan judul 5 Cara melawan Jerawat. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://adacarabaru.blogspot.com/2013/01/5-cara-melawan-jerawat.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Unknown - 1/03/2013

Belum ada komentar untuk "5 Cara melawan Jerawat"

Posting Komentar